Beautypedia: Perawatan Kulit dengan Kunyit
Butuh skincare yang bagus untuk masalah aging atau menyamarkan noda bekas jerawat? Coba turmeric alias kunyit! Bahan aktif yang ada dalam kunyit, curcuminoids, memiliki kandungan antioksidan tinggi...
View ArticleEfek Buruk Kecanduan K-Beauty untuk Pemula!
Sah-sah aja untuk kecanduan K-Beauty dan mengeksplor bermacam-macam produk yang ada di luar sana, tapi jangan sampai cuekin tiga hal ini! Tren skincare yang semakin merebak di tahun 2017 lalu semakin...
View ArticleFD App Jadi Tempat Curhat Baru?
Target awal dibuatnya FD App adalah supaya para member bisa dengan mudah mengakses informasi soal produk atau tips kecantikan dari satu aplikasi. Sekarang jadi tempat curhat juga! :D Kalau sebelumnya...
View Article#InsideFDHQ: Kata Cowok Soal Kantor Mayoritas Cewek!
Sampai sekarang, sepertinya belum banyak juga yang tahu kalau Female Daily juga punya banyak karyawan cowok. Kerja di kantor mayoritas cewek, berikut pendapat mereka! Dari sisi cewek, kerja di kantor...
View Article50% Remaja Terintimidasi Standar Kecantikan, Kenapa?
"Seperti apa bentuk perempuan ideal versi kamu?" Pertanyaan ini dilontarkan pada puluhan siswi SMA 74 Jakarta, tepatnya di acara Dove Self-Esteem Project, program pengembangan kepercayaan diri remaja...
View ArticleAir Rendaman Oatmeal untuk Skincare?
Air rendaman beras sudah sering kita dengar manfaatnya untuk kulit. Tapi air rendaman oatmeal? Air rendaman oatmeal masuk sebagai DIY skincare andalan Liah Yoo (yang bakal datang ke Jakarta seminggu...
View Article5 Alasan Subscribe dan Ketemu Liah Yoo di JXB 2018
Sudah tahu dong, kalau Liah Yoo akan hadir sebagai International Beauty Influencer di Jakarta X Beauty 2018? Kalau “kiblat” beauty kamu lebih condong ke skincare dibanding makeup, terutama K-Beauty,...
View ArticleFD Brand of The Month: Bocoran Produk Baru Studio Tropik!
Studio Tropik adalah salah satu brand skincare yang naik daun di akhir tahun 2017 kemarin. Apa kejutannya di tahun 2018 ini? Di saat brand lokal masih banyak yang meluncurkan lipstik sebagai produk...
View ArticleGrand Launching dan Blogger Gathering Lip On Lip Matte
Hari Sabtu tanggal 7 April 2018 di Eastern Oppulence restaurant Jakarta, 20 puluh orang beauty bloggers hadir di acara Blogger Gathering Female Daily bersama Lip On Lip. Acara utamanya adalah...
View ArticleReview Memutihkan Gigi di Melisa Dental Care
Selain eyelash extension, perawatan kecantikan gigi juga lagi naik daun. Teeth-whitening atau memutihkan gigi adalah salah satunya. Berbeda dengan veneer yang hasilnya lebih cling tapi banyak efek...
View Article10-Step Korean Skincare Sudah Kuno?
Setelah memantau tren skincare Korea belakangan dan mendengar langsung dari Liah Yoo yang bilang bahwa banyak orang Korea yang sudah "move on" dari 10-step skincare, saya langsung berpikir: is this...
View Article3 Hacks Agar Wangi Parfum Lebih Awet
Bete karena wangi parfum kamu nggak tahan lama? Udah pernah coba tiga hacks ini belum? Beda jenis parfum, tentu beda juga ketahanan aromanya. Meskipun eau de parfum atau eau de toilette pasti wanginya...
View ArticleReview Masker Spirulina untuk Jerawat
French green clay dan spirulina jadi bahan utama masker natural untuk jerawat dari Evete Naturals. Apa efeknya di kulit? Kalau banyak orang yang suka masker dengan butiran scrub atau exfoliator yang...
View ArticleEditor’s Pick: 3 Produk Multifungsi untuk Makeup Natural
Punya produk multifungsi yang sering jadi penyelamat di kala harus dandan buru-buru? Saya merasa produk multifungsi ini berguna banget setiap harus dandan on-the-go atau mau buru-buru berangkat...
View ArticleAyo Ikut Career & Hair Talkshow Natur di FISIP UI!
Halo, mahasiswa FISIP UI! Bulan ini, tim Female Daily Goes to Campus akan main ke fakultas kamu bareng Natur, lho! Yup, di acara FD Goes to Campus FISIP UI nanti, akan ada career talkshow yang...
View ArticleDouble Cleansing Bikin Breakout?
Double cleansing bisa mengangkat sisa makeup dan kotoran lebih efektif sehingga kulit bersih dari bakteri. Tapi, ada teori yang bilang double cleansing juga bisa bikin breakout! Buat para skincare...
View Article4 Tahap Skincare yang Wajib Dipahami Pemula
Ada berapa produk skincare yang kamu pakai setiap hari dari pagi hingga malam? Empat? Enam? Atau bahkan sepuluh? Dari sekian banyak produk kamu gunakan, apakah produk-produk tersebut cocok untuk...
View Article3 Kesalahan Berobat ke Dokter Kulit
Pernah melakukan perawatan ke dokter kulit tapi hasilnya kurang memuaskan? Bisa jadi kamu melakukan 3 kesalahan berobat ke dokter kulit berikut ini. Sudah konsultasi dan bayar mahal-mahal ke dokter...
View Article3 Penyebab Jerawat Nggak Kunjung Sembuh (Part 2)
Selain faktor-faktor ini, berikut tambahan penyebab jerawat nggak kunjung sembuh. Beberapa orang bisa menyembuhkan jerawat hanya dalam hitungan minggu, tapi ada juga yang berbulan-bulan, bahkan sampai...
View ArticleIni Tanda-Tanda Kulit Iritasi Karena Skincare
Kalau kamu lumayan adventurous dalam urusan skincare dan sering mencoba berbagai produk, pasti kamu sudah paham banget reaksi negatif kulit kalau nggak cocok dengan suatu produk. Sebenarnya, apa yang...
View Article