Eksfoliasi Manual di Kulit Berjerawat: Aman atau Tidak?
Eksfoliasi atau membuang sel kulit mati di kulit penting dilakukan oleh tipe kulit apapun supaya kulit nggak terlihat kusam. Untuk kulit berjerawat, eksfoliasi juga berperan besar dalam membersihkan...
View ArticlePaduan Unik 3 Bahan Alami Lactacyd Herbal untuk Area V
Hari Sabtu (8/4), Female Daily dan Lactacyd baru saja mengadakan blogger gathering sekaligus launching produk baru Lactacyd yaitu Lactacyd Herbal. FD-ers sudah familiar dengan Lactacyd dong, ya? Brand...
View ArticleScrub Sekaligus Highlighter Baru dari Frank Body
Masih ingat dengan Frank Body, brand spesialis coffee scrub asal Australia? Semenjak terakhir di-review oleh Alda awal tahun lalu, brand yang cukup hits ini lumayan jarang nongol lagi di FD. Lama...
View ArticleFD Little Notes: Semua Tentang Toner
Semakin rumit tren skincare yang beredar sekarang, semakin banyak pula produk yang harus kamu pahami fungsinya. Walaupun toner termasuk salah satu produk dasar, tapi banyak lho, yang masih bingung...
View ArticleSelain Meet & Greet, Ini Workshop Wajib Ikut di Jakarta X Beauty!
Nggak kerasa Jakarta X Beauty 2017 sudah semakin dekat! Hayo, siapa nih yang masih ragu-ragu beli tiketnya? Tentu kita nggak akan bosen-bosen ngingetin kamu tentang aktivitas apa aja yang bisa kamu...
View ArticleAlasan Pelembap untuk Kulit Berjerawat Wajib Dilakukan
Punya kulit berminyak yang acne-prone bukan berarti kita boleh skip pakai pelembap setiap hari. Kalau kamu merasa pakai pelembap bikin kulit tambah berminyak dan lengket, artinya pelembap yang kamu...
View Article5 Rekomendasi Produk COSRX untuk Kulit Berminyak
FD udah sering bahas produk-produk COSRX, tapi belum pernah membahas produk COSRX yang bagus untuk kulit berminyak. Buat yang penasaran, berikut rekomendasinya! 1. Low pH Good Morning Gel Cleanser...
View Article5 Sheet Mask untuk Kulit Berminyak yang Dehidrasi
Punya kulit berminyak bukan berarti bebas dari dehidrasi. Kalau lagi traveling, kecapekan, atau simply efek obat jerawat yang memang agak drying, kulit saya yang berminyak ini juga sering mengalami...
View ArticlePerbedaan Cystic Acne, Whiteheads dan Blackheads
Masih susah membedakan cystic acne, whiteheads, blackheads, dan bingung cara mengatasinya? Ini panduan buat kamu. Beda jenis jerawat, beda juga cara penanganannya. Berdasarkan pengalaman pribadi dan...
View Article3 Makanan “Sehat” Penyebab Jerawat
Nggak cuma kue atau es krim aja yang bisa jadi penyebab jerawat, 3 makanan sehat ini juga bisa, lho! 1. Salmon Pasti kamu sudah sering dengar kalau salmon mengandung asam lemak omega 3 yang bermanfaat...
View ArticleJangan Tertekan Skincare Bagus Berharga Mahal
Salah satu komentar yang paling sering ditulis pembaca blog ataupun subscribers Youtube FD di video- video skincare adalah, "Ah, produknya mahal-mahal semua, nggak ada yang kantong mahasiswa." Nah,...
View ArticleInspirasi Green Beauty Untuk Generasi Millenials
Sejak tahun 70-an, The Body Shop selalu dikenal sebagai green beauty brand yang peduli lingkungan. Berbagai global campaign-nya terbukti efektif menggerakkan masyarakat tentang pentingnya kepedulian...
View ArticlePerlukah Kulit Kita “Bernafas”?
Banyak yang bilang kita nggak boleh sering-sering makeup-an karena kulit perlu bernafas. Sebenarnya, apa sih definisi kulit bernafas itu? Waktu lagi dandan pakai foundation full-coverage di rumah,...
View ArticleBeautypedia: Ceramide & Peptide, Anti-Aging Superstar
Meskipun perlu gabungan beberapa ingredient anti-aging untuk memberikan hasil yang signifikan, ceramide dan peptide dinilai sebagai bahan yang ampuh untuk anti-aging skincare. Bicara soal kandungan...
View ArticleInside FDHQ: Artikel Terbaik di FD versi Editors & Interns
Salah satu alasan yang bikin saya betah untuk menulis di FD adalah karena artikel-artikel yang kita tulis sangat personalized. Bisa leluasa menyuarakan opini, mengangkat topik di luar apapun yang lagi...
View ArticleLiquid Lipstick Nyaman dari Revlon: Ultra HD Matte Lip Color
Kalau tahun 2016 kemarin banyak yang menyebut liquid lipstick sebagai tren, tahun 2017 ini saya rasa liquid lipstick udah bukan jadi tren lagi. It's here to stay, and it's not going away! Baru-baru...
View ArticleWednesday Wishlist: Glossier versi Korea, Saturday Skin
Pernah dengar istilah "millenials pink"? Kalau belum, tapi pasti pernah lihat lah ya, lihat warna pink pastel ala Tumblr yang sekarang mendominasi dimana-mana? Buat yang belum kebayang, mungkin bisa...
View ArticleReview Banila Co Clean It Zero Purity untuk Kulit Sensitif
Setelah lama penasaran, akhirnya saya nyobain juga Banila Co Clean It Zero Purity yang ditujukan untuk kulit sensitif ini. Berhubung pakai yang Clean It Zero Original nggak cocok, saya berharap banget...
View ArticleMitos Pelembap Kulit Berminyak Paling Banyak Dipercaya
Butuh waktu lama untuk akhirnya paham bahwa tipe kulit berminyak dan acne-prone kayak saya ini ternyata juga butuh pelembap. Kalau kamu masih takut pakai pelembap, mungkin kamu masih termakan mitos...
View ArticleMemasukkan Face Mist dalam Skincare Routine
Di artikel "Face Mist: Penting atau Tidak?", banyak FD-ers yang comment bahwa face mist adalah benda wajib yang nggak boleh skip dalam skincare routine mereka. Saya pribadi pun yang kulitnya sensitif...
View Article